Apr 30, 2009

Sony Ericsson W901, Siap Deteksi Senyum Anda

Sony Ericsson juga menelurkan C901 dengan ketebalan 13 mm, juga dengan kamera 5 megapiksel, lengkap dengan xenon flash, fungsi pendeteksi senyum, pendeteksi wajah, smart contras, geo tagging (BTS cell reading pada ponsel ini memberikan tanda koordinat dimana photo tersebut di ambil di muka bumi), active lens dan Best Pic. Layar LCD 2,2 inch, bluetooth, FM radio dan sensor accelerometer akan memudahkan anda dalam mengambil gambar. Akan tersedia pada bulan juni-juli dengan pilihan warna hitam, silver dan peach. Sayangnya, ponsel yang diperkenalkan pada Februari ini tak dilengkapi Wi-Fi yang mulai banyak dipakai pengguna ponsel di era jejaring sosial seperti sekarang ini.

SPESIFIKASI

Dirilis :   Kuartal II, 2009
Jaringan :   GSM 850/900/1800/1900
Dimensi :  105 x 45 x 13 mm
Berat :  107 gram
Tipe Layar :  TFT, 256.000 warna
Layar :  240 x 320 pixels, 2,2 inci
Nada Dering :  Poliponik, MP3
Card Slot :  Memory Stick Micro
Transfer Data : GPRS kelas 10 (4+1/3+2 slots), 32 - 48 kbps; EDGE kelas 10,   236.8 kbps
Layanan Pesan : SMS, MMS, Email, IM
Browser :  WAP 2.0/HTML (NetFront), RSS reader
Kamera :  5 megapiksel, 2.592 x 1.944 piksel, autofokus, xenon flash, video
Fitur Lain : Google maps, Motion-based games, FM radio dengan RDS, MP3/   AAC/MPEG4 player, TrackID music recognition, Picture editor/   blogging, YouTube application, Organiser, Built-in handsfree, Voice   memo/dial, Java MIDP 2.0
Baterai : Li-Po
Waktu Siaga : hingga 430 jam
Waktu Bicara : hingga 9.5 jam

No comments:

Post a Comment